Di DPR Ramai, Pemerintah Masih Santai
Soal Wacana Kenaikan Parliamentary Threshold
Jumat, 04 Juni 2010 – 15:30 WIB
JAKARTA - Partai politik di DPR RI saat ini sedang meributkan soal kenaikan parliamentary threshold (ambang batas perolehan suara bagi parpol agar bisa diikutkan dalam penghitungan kursi di DPR). Namun sejauh ini, pemerintah justru santai saja. Hanya saja mantan Gubernur Sumatera Barat itu belum dapat memastikan mekanisme untuk menyederhanakan jumlah parpol. "Apakah jalannya dengan parliamentary threshold yang diajukan sampai ke daerah atau sistem lain. Kita coba mengkajinya," tandasnya.
Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Gamawan Fauzi, menyatakan bahwa kementrian yang dipimpinnya sampai saat ini belum membahas soal kenaikan PT. "Saya belum bahas itu. Kita akan bahas nanti bersama-sama dengan dewan," ujar Gamawan saat ditemui usai salat Jumat di kantornya.
Baca Juga:
Meski demikian Gamawan mengakui bahwa pihaknya sependapat dengan niatan untuk menyederhanakan jumlah parpol. Pasalnya, semangat penyederhanaan jumlah parpol juga sudah ada di UU. "Boleh multi partai, tapi lebih sederhana. Jangan terlalu banyak," sambung Gamawan.
Baca Juga:
JAKARTA - Partai politik di DPR RI saat ini sedang meributkan soal kenaikan parliamentary threshold (ambang batas perolehan suara bagi parpol agar
BERITA TERKAIT
- Cerita Saksi di Sidang Kasus Korupsi Timah, Mengaku Pernah Ditolong Harvey Moeis
- Sebagian Kota Besar di Indonesia Diguyur Hujan Lebat, BMKG Imbau Warga Waspada
- Terbit SK Panglima TNI, Mayjen Ariyo Windutomo Dilantik Jumat Pagi
- Siswa SMK Tewas Ditembak Polisi, Kuburannya Akan Digali untuk Ekshumasi
- Pernyataan Presiden Prabowo Bikin Penasaran Guru Honorer Non-Sertifikasi
- 5 Berita Terpopuler: Tidak Seluruh Honorer Lulus PPPK, Ada yang Cawe-Cawe, Dinilai Sangat Merusak