Di Hadapan Fadli Zon, Senior HMI: Kami Bakal Bersatu
jpnn.com - GELEGAR petir di langit Jakarta kemarin siang seakan menjadi backsound yang mengiringi kedatangan para kader Himpunan Mahasiswa Islam (HMI).
Ada sekitar 50 orang yang datang di Gedung Nusantara III, DPR RI.
Mereka datang ke rumah rakyat itu untuk mengadu ke Wakil Ketua DPR RI, Fadli Zon, tentang ketidakadilan hukum yang sedang mendera mereka.
Yakni, penangkapan kader yang tidak adil oleh polda.
Rombongan tiba di ruang pertemuan lantai III tepat pukul 13.45. Sekitar 30 menit kemudian, Fadli Zon pun menyusul.
Saat masuk di ruangan, bak seorang anak yang mengadu ke ayah, pertemuan pun langsung dibuka dengan penyampaian keluh dan kesah kepada Fadli Zon.
Perbincangan dimulai oleh Malem Sambat Kaban (MS Kaban).
Kemudian diteruskan oleh Ketua Umum Pengurus Besar (PB) HMI, Mulyadi Tamsir dan Sekjend HMI, Amy Jaya.
GELEGAR petir di langit Jakarta kemarin siang seakan menjadi backsound yang mengiringi kedatangan para kader Himpunan Mahasiswa Islam (HMI). Ada
- LBH Semarang Sebut Penembakan Sewenang-wenang oleh Polisi Tidak Bisa Dibenarkan apa pun Alasannya
- Kasus Polisi Tembak Polisi, AKP Dadang Iskandar Dipecat dari Polri
- BKN Ingatkan Mulai Hari Ini Cetak Kartu Peserta Seleksi PPPK 2024
- Dijatuhi Hukuman PTDH, AKP Dadang Iskandar Diam Saat Namanya Dipanggil
- Mendikdasmen Abdul Mu'ti: Guru PPPK Bisa Mengajar di Sekolah Swasta Mulai 2025
- Budayawan Anggap Jokowi Merusak Peradaban Indonesia, Rakyat Perlu Bergerak