Di Hadapan Jajarannya, Jenderal Andika Bicara Soal Keturunan PKI, Instruksi Tegas!
Rabu, 30 Maret 2022 – 23:59 WIB
Dengan demikian, Andika meminta tes akademik pun dihapus dari tahapan seleksi.
Di penghujung rapat, panglima meminta jajarannya memperbaiki mekanisme seleksi sebagaimana instruksi yang telah diberikan.
Berbagai perbaikan dan perubahan itu, menurut Andika merupakan cara menjadikan tahapan seleksi Prajurit TNI 2022 berjalan lebih efektif, efisien, dan berkeadilan. (antara/jpnn)
Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa meminta pertanyaan soal hubungan kekerabatan calon prajurit dengan PKI dihapus.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Terbit SK Panglima TNI, Mayjen Ariyo Windutomo Dilantik Jumat Pagi
- Di Hadapan Menhan-Panglima TNI, Legislator Bicara Kasus di Sumut, Prajurit Jangan Terpancing
- 4000 Prajurit TNI Terlibat Judi Online Selama 2024
- Sepakat dengan Menhut, Panglima TNI Siap Kerahkan Personel Jaga Hutan
- TNI-Polri Kerahkan 115.000 Personel Amankan Pelantikan Prabowo-Gibran, Ada Potensi Ancaman?
- Qodari Puji Perhatian Besar Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto pada Olahraga Catur