Di Hadapan Jenderal Andika, Marsekal Madya Henri: Dukungan TNI Merupakan Kunci Utama!
Jumat, 25 Maret 2022 – 10:58 WIB

Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa bersama Kepala Basarnas Marsekal Madya Henri Alfiandi. Foto: Tangkapan layar akun Jenderal TNI Andika Perkasa di YouTube.
“Oh iya pasti. Selama ini tidak ada masalah koordinasi? Tidak ada kendala?" kata Jendera Andika.
Henri menjawab tidak ada sama sekali.
"Cepat sekali (anggota TNI), bapak," kata Henri.
Di akhir pertemuan, Jenderal Andika juga mengucapkan selamat HUT ke-50 Basarnas.
"Semoga terus sukses. Avignam Jagat Samagram,” tegas Jenderal TNI Andika Perkasa. (boy/jpnn)
Marsekal Madya Henri Alfiandi di hadapan Jenderal Andika memberikan pujian terhadap peran TNI. Simak selengkapnya.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai dan TNI Memperkuat Sinergi Pengawasan yang Solid di Yogyakarta dan Nunukan
- Perkuat Sinergisitas, Panglima TNI Terima Kunjungan Ketua BPK RI
- Haidar Alwi: TNI-Polri Peringkat 5 Pasukan Penjaga Perdamaian Dunia
- Puluhan Ribu Banser Apel Bareng TNI, Addin: Dua Kekuatan Manunggal Indonesia
- Panglima TNI Jenderal Agus dan KSAD Jenderal Maruli Terima Wing Kehormatan Penerbang Kelas I TNI AU
- Mabes TNI Tuding KKB yang Bantai Pendulang Emas Lakukan Propaganda