Di Hari Kanker Sedunia, Petrokimia Gresik Bangun Kesadaran Kesehatan Pelajar
Sabtu, 15 Februari 2025 – 10:33 WIB

Dokter dari RSPG saat menyampaikan materi terkait pencegahan kanker pada K3 Goes to School yang digelar Petrokimia Gresik di SMK PGRI 1 Gresik. Foto: Dokumentasi Petrokimia Gresik
"Petrokimia Gresik dalam mendukung Pemerintah mencetak generasi unggul Indonesia memberikan fasilitas komprehensif, mulai dari beasiswa, magang, bantuan fasilitas pendidikan ke sekolah-sekolah hingga membangun kesadaran kesehatan," kata Dwi Satriyo.
Sementara itu, dalam K3 Goes to School para pelajar juga mendapatkan materi tentang profesi K3, penanggulangan darurat, dan pemadaman api.
"Dengan adanya kegiatan ini para pelajar mendapatkan pemahaman dasar tentang K3," kata dia. (rhs/jpnn)
Petrokimia Gresik peduli generasi muda dengan membangun kesadaran kesehatan di kalangan pelajar untuk mencegah terjadinya kanker.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Hadirkan Megawati, Gresik Petrokimia Makin Optimistis Raih Target Juara Proliga 2025
- 4 Khasiat Air Kunyit Campur Lemon, Bikin Kanker Ogah Menyerang
- Etana Hadirkan Dua Terapi Kanker Inovatif di Indonesia
- Siswi Kelas 3 SD Tenggelam di Sungai Komering, Tim SAR Bergerak Melakukan Pencarian
- 4 Manfaat Semangka Campur Madu, Kanker Bakalan Ogah Mendekat
- Kemenag: Fakultas Kedokteran UIN Walisongo Lahirkan Dokter Muslim Ahli Stem Cell