Di Kapal Selam Pasopati, Budiman Ungkit Peran UMKM, Fasilitas TNI AL, dan Misi Jokowi
Jumat, 25 Maret 2022 – 22:21 WIB
Di sisi lain, aktivis 98 itu menuturkan pembinaan UMKM terinsiprasi dari berbagai program yang digagas oleh Presiden Joko Widodo untuk memajukan produk dalam negeri. Dia menyampaikan Jokowi memiliki misi mengurangi ketergantungan terhadap produk impor.
"Pak Jokowi telah menegur beberapa kementerian yang banyak menggunakan produk impor. Harusnya pakai produk dalam negeri. Sektor UMKM itu menjadi penting," ujar Budiman.
Budiman juga mengapresiasi Jokowi dalam memimpin negara. Dia melihat banyak kemajuan yang telah diberikan Jokowi selama memimpin negara.
"Pak Jokowi bagus dalam membangun negara," ujar Budiman. (tan/jpnn)
Budiman Sudjatmiko menginisiasi kolaborasi antara UMKM dengan Puskopal Koarmada II TNI AL. Nama Presiden Jokowi turut disinggung.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Buka Peluang Pasar UMKM ke Luar Negeri, Bea Cukai Tingkatkan Sinergi Antarinstansi
- Perluas Akses Pembiayaan UMKM, BNI Gandeng Batumbu
- Dukungan Anies untuk Pram-Rano Bakal Berdampak Signifikan
- Agung Sebut Pilkada Jateng Jadi Ajang Pertarungan Efek Jokowi vs Megawati
- OJK: Hadirnya PP 47/2024 Berdampak Positif Bagi Keberlangsungan UMKM ke Depan
- Peruri dan BPR Percepat Layanan Keuangan Digital bagi UMKM