Di Makassar Juga Ada GAM
Jumat, 17 Mei 2013 – 08:00 WIB

Di Makassar Juga Ada GAM
Menurutnya, tidak ada persoalan yang tidak selesai asalkan dimusyawarahkan dengan kepala dingin. "Semoga dari Makassar ini akan menjadi lebih sejuk lagi," harapnya.
Sejarah persaudaraan Aceh, katanya, pada sebelum masa penjajahan Belanda, Raja-Raja Bugis di Makassar datang ke Aceh dan sampai saat ini masih ada perkampungan di Kampung Jawa, Banda Aceh.
"Ada beberapa Raja Bugis justru datang ke Aceh dan belajar Agama Islam kemudian mereka kembali lagi setelah belajar beberapa tahun lamanya," ungkap Syahrul
Begitu juga saat kenangan tsunami di Aceh 26 Desember 2004 lalu, Gubernur menceritakan bagaimana ia mengirimkan 1000 tenaga relawan dari Makassar yang ia pimpin langsung membantu dan membawa logistik untuk korban tsunami ketika itu.
MAKASSAR - Dialog lanjutan membahas Qanun bendera Aceh di Makassar, Kamis (16/5), mendapat respon positif dari Gubernur setempat, Syahrul Yasin Limpo.
BERITA TERKAIT
- Billy Mambrasar Tepis Isu Yayasannya Dapat Kemudahan Menggarap Program MBG
- Paula Verhoeven Bakal Ajukan Banding? Kuasa Hukum Bilang Begini
- Honorer Kesulitan Cetak Kartu Ujian PPPK Tahap 2, Kepala BKN Beri 3 Solusi
- Rayakan Hari Kartini, J99 Corp Komitmen Berdayakan Perempuan
- Ketua MUI Prof Niam Sampaikan Bela Sungkawa Atas Meninggalnya Pemimpin Katolik Paus Fransiskus
- Paus Fransiskus Meninggal Dunia, Megawati Kirim Surat Ucapan Dukacita