Di Manokwari, Satu Sekolah Diajar Seorang Guru
Jumat, 19 Agustus 2011 – 13:09 WIB

Di Manokwari, Satu Sekolah Diajar Seorang Guru
‘’Oleh kareana itu, kedepan hal ini bisa menjadi bahan evaluasi bagi Pemerintah Daerah agar kedisiplinan PNS khsusunya guru saat menjalankan tugas di tempat kerja,’’ tukasnya.
Ia meminta Dinas Pendidikan bisa mengatur penempatan guru sesuai dengan kebutuhan pendidikan di masing-masing distrik, khususnya 17 distrik pedalaman.“Kami harap Dinas Pendidikan bisa prioritaskan penempatan guru ke daerah mana yang membutuhkan khususnya daerah pedalaman, tolong tempatkan guru yang memiliki mental, dan moral dalam mengabdi sebagai tenaga pengajar, “ katanya.
Ia juga meminta agar Dinas Pendidikan tegas dan memberi sanksi yang berat bagi oknum guru yang malas mengajar di daerah pedalaman seperti penangahan gaji, maupun pemecatan sebgai PNS.
Selain guru kurang, bangunan sekolah juga diminat segera diselesaikan dalam bentuk bangunan yang baru. Sebanyak 86 siswa SMP Persiapan Didohu belajar di atas bangunan kayu yang dibangun. (lm/awa/jpnn)
MANOKWARI - Wajah pendidikan di Distrik Didohu, Kabupaten Manokwari Provinsi Papua Barat memprihatinkan. Bisa dibayangkan, bila satu orang guru dipaksa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral
- Kemenkes di Guest Lecture U-Bakrie: Mahasiswa Harus Terlibat Aktif Dalam Kampanye Kesehatan Mental
- 43.502 Siswa Penerima Baru Terima KJP Plus Tahap I 2025