Di Negara Ini, Pengendara Motor Wajib Pakai Sarung Tangan

Di Negara Ini, Pengendara Motor Wajib Pakai Sarung Tangan
Ilustrasi sarung tangan berkendara. Foto: dok for jpnn

"Secara naluri pengendara meletakkan tangan untuk menumpu badan agar tidak terbentur aspal," ungkap Perez. (ddy/jpnn)

Pemerintah Spanyol baru saja mengeluarkan kebijakan pengendara sepeda motor wajib memakai sarung tangan saat berkendara.


Redaktur & Reporter : Dedi Sofian

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News