Di Sinilah Lokasi Pemotor Tewas Terjerat Kabel Menjuntai
Senin, 26 Februari 2024 – 16:54 WIB
Sementara itu, Manajer Komunikasi dan Tanggung Jawab Sosial Lingkungan PLN Unit Induk Distribusi Jabar, Dindin Mulyadin menyatakan kabel yang melintang yang diduga menjadi penyebab meninggalnya korban, bukan milik PLN.
"Setelah dicek di lapangan oleh tim PLN ternyata bukan kabel PLN," ungkapnya.
Dindin tidak mengetahui secara pasti siapa pemilik kabel tersebut dan pihaknya hanya melakukan pengecekan bahwa kabel itu bukan milik PLN.(ant/jpnn.com)
Polisi menyelidiki kasus pemotor tewas kecelakaan akibat terjerat kabel menjuntai di Jalan Peta-Kopo, Kota Bandung. Begini kejadiannya.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Tanah Longsor di Padang Lawas, 4 Orang Meninggal Dunia
- AKP Dadang Iskandar Pembunuh Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Terancam Dihukum Mati
- 5 Berita Terpopuler: Terungkap Kriteria Honorer dapat Afirmasi di Seleksi PPPK, Silakan Lapor ke Sini jika Ada Kekurangan
- Kasat Reskrim Tewas Ditembak AKP Dadang Iskandar, Ini Diduga Pembunuhan Berencana
- Jasa Raharja Sampaikan Santunan kepada Korban Kecelakaan Beruntun di Semarang
- Kabagops Polres Solok Selatan Tembak Kasat Reskrim yang Usut Tambang Liar, IPW Bilang Begini