Di Twitter Dicerca, Misbakhun Lapor Polda
Senin, 10 Desember 2012 – 18:32 WIB

Di Twitter Dicerca, Misbakhun Lapor Polda
JAKARTA - Mantan anggota DPR RI dari Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Muhammad Misbakhun, melaporkan pemilik akun Twitter @benhan ke Polda Metro Jaya, Senin (10/12). Misbakhun menduga Benny Handoko yang menjadi pemilik akun @benhan di Twitter telah mengumbar fitnah di jagad maya. "Bahkan ada yang menawarkan kopi darat (bertemu langsung,red) untuk membicarakan soal itu. Saya siap, tapi tawaran dan permintaan saya agar hal itu diklarifikasi tak digubris," kata Misbakhun usai melapor ke Polda.
Dalam salah satu kicauannya, @benhan menyebut Misbakhun perampok uang Century. "Misbakhun : perampok bank Century, pembuat akun anonim penyebar fitnah, penyokong PKSmantan pegawai pajak di era paling korup," tulis @benhan.
Baca Juga:
Atas kicauan itu, Misbakhun mengaku sudah minta klarifikasi juga melalui Twitter. Misbakhun minta @benhan menjelaskan maksud kicauan yang dianggap merendahkan dan menghina karenma tidak sesuai fakta.
Baca Juga:
JAKARTA - Mantan anggota DPR RI dari Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Muhammad Misbakhun, melaporkan pemilik akun Twitter @benhan ke Polda
BERITA TERKAIT
- Pengumuman, Kemenag Perpanjang Waktu Pelunasan Bipih
- Pemerintah RI dan Kerajaan Arab Saudi Sepakat Kembangkan Mineral Kritis
- Wali Kota Surabaya Ancam Pengusaha Tahan Ijazah Karyawan, Tegas!
- Ini Kata Menko Yusril soal Kasus Suap Hakim Rp 60 Miliar
- Baru Menang Tender, Kontraktor Dimintai Rp 500 Juta, Alamak
- Menko Yusril Pastikan RI Lindungi WNI yang Hadapi Masalah Hukum di Luar Negeri