Diabetes Hinggapi 21,3 Juta Warga
Minggu, 14 Maret 2010 – 09:36 WIB
Diabetes Hinggapi 21,3 Juta Warga
Lalu bagaimana mencegah penyakit ini? Menurut Rully, kuncinya memeriksakan diri secara rutin ke dokter. Selain itu, membiasakan hidup sehat. Salah satunya mengurangi mengkonsumsi makanan-makanan cepat saji, pola makan teratur, cukup istirahat, memperbanyak olahraga dan menjaga berat badan agar tetap seimbang.
Baca Juga:
Untuk yang berusia di bawah 60 tahun, sebaiknya memeriksakan kesehatan setidaknya 2 tahun sekali. Sedangkan bagi yang berusia di atas 60 tahun, dalam satu tahun minimal satu kali dia harus periksa kesehatan.
Pemeriksaan tersebut, menurut Rully, juga berlaku untuk mereka yang keluarganya ada yang menderita darah tinggi. Karena, dengan pola hidup sehat dan memeriksakan kesehatan lebih sering ke Dokter, penyakit tersebut dapat dikendalikan sehingga jumlah penderita gagal ginjal bisa ditekan.(cr1/fuz/jpnn)
BATAM- Pakar kesehatan ginjal, Prof DR dr Rully MA Roeslin, spPD-KGH menyebutkan bahwa penyakit Kencing Manis (diabetes melitus atau DM) telah menyerang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah
- Perubahan KUHAP Penting, Tetapi Harus Perhatikan Juga Faktor Ini
- Ketua INTI Tangsel Ajak Masyarakat Teladani Semangat Kebangkitan Kristus
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur
- 165 Ribu Kendaraan Tinggalkan Jabotabek saat Libur Panjang 2025