Dialog Jakarta-Aceh Digelar di Medan
Rabu, 24 April 2013 – 00:20 WIB
Gamawan menjelaskan, setelah 15 hari, proses dialog akan dilanjutkan lagi, tapi tidak di Jakarta dan tidak di Aceh. Tim yang dibentuk Jakarta dan tim yang dibentuk Aceh, bisa dialog di Medan atau Pekanbaru.
"Kita bahas apa di Medan atau Pekanbaru kita bahas item by item (13 poin evaluasi kemendagri, red). Nanti bersama-sama, satu demi satu koreksi verifikasi itu," ujar Gamawan.
Bagaimana jika pihak Aceh tetap ngotot tidak mau mengubah qanun dimaksud? "Mudah-mudahan tidak," pungkas Gamawan. (sam/jpnn)
JAKARTA - Proses dialog antara pemerintah pusat dengan pihak Aceh guna membahas polemik bendera dan Aceh yang mirip bendera Gerakan Aceh Merdeka
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sidang Korupsi Timah, Hakim Pertanyakan Penghitungan Kerugian Negara Berdasarkan IUP
- PMI yang Jadi Korban Pembunuhan di Hongkong Dipulangkan ke Tanah Air
- Polda Metro Jaya Buru Tersangka Penggelapan Haksono Santoso
- Masih Ragu Transplantasi Rambut? Simak Kiat Berikut
- Ketua Umum Bhayangkari Hibur Anak-anak Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi
- Anak Guru PPPK di Karanganyar jadi Korban Pemerkosaan, Sang Ibu Minta Polisi Bertindak