Diancam Bom, Pasien Rumah Sakit Berhamburan
Jumat, 06 Mei 2011 – 06:33 WIB
Beruntung, pihak kepolisian dari Polres Purwakarta yang sudah mendapat informasi tersebut beraksi cepat dengan menangkap serta mengamankan wanita misterius itu. Kasat Reskrim Polres Purwakarta AKP Yuswandi yang memimpin langsung ke tempat kejadian perkara (TKP) memastikan jika tas yang dilempar itu bukanlah bom. “Kita telah meminta wanita penaruh bungkusan di halaman rumah sakit itu untuk memungut dan membuka isi bungkusan. Ternyata di dalamnya bukan paket bom tetapi alat-alat perkakas seperti gunting, kabel rol dan pakaian bekas,” ujarnya.
Meski demikian, pihaknya telah mengamankan wanita tersebut dan kemudian digelandang ke Polres Purwakarta untuk penyelidikan lebih lanjut. ”Masyarakat di rumah sakit tak usah panik lagi karena wilayah ini aman dan steril dari bom,” terangnya. (ays/awa/jpnn)
PURWAKARTA – Sejumlah pengunjung dan pasien RSUD Bayu Asih panik menyusul ditemukannya sebuah tas yang diduga berisi bom. Peristiwa itu terjadi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Harimau Sumatra Memangsa Ternak Milik Warga di Pesisir Barat Lampung
- Selamat, Pemprov Jateng Raih 3 Penghargaan Pengelolaan Keuangan Daerah
- Gereja Katolik Santo Fransiskus Asisi Singkawang Ditetapkan Sebagai Cagar Budaya
- Ada Potensi Bencana Akhir Tahun, Basarnas Menyimulasikan Gedung-Gedung di Jakarta Runtuh
- Rampok Berpistol Ditangkap di Musi Rawas, Begini Kronologinya
- Penganiayaan Dokter Koas, Ini Alasan Polisi Periksa Lady Aurellia dan Ibunya di Polsek, Oalah