Diancam Pecat, Mahasiswa Ngadu ke Dewan
Jumat, 07 Desember 2012 – 08:48 WIB
KEJAKSAN - Sikap represif yang dilakukan rektorat IAIN Syekh Nurjati Cirebon yang mengancam memecat mahasiswa yang vokal dan menentang kebijakan rektor, menuai reaksi keras dari mahasiswa. Tidak hanya itu, mahasiswa yang mendapatkan beasiswa tapi ikut demo dianggap tidak berterima kasih kepada lembaga yang sudah menyediakan beasiswa. “Kami diancam dikeluarkan oleh lembaga, malah kami dianggap tidak berterima kasih karena sudah diberikan beasiswa,” keluh Jamil.
Belasan mahasiswa mendatangi gedung DPRD untuk mengadukan ancaman pemecatan yang akan mereka terima akibat sikap vokal menentang kebijakan rektor, kemarin. Kedatangan mereka diterima langsung Ketua Komisi C P Yuliarso BAE di ruangan Banmus.
Baca Juga:
Jamil Mulyana di depan Komisi C mengaku, mahasiswa yang melakukan demo menentang kebijakan rektor IAIN Syekh Nurjati Cirebon tentang mahalnya biaya pendidikan, justru diancam dikeluarkan dari kampus oleh pihak rektorat.
Baca Juga:
KEJAKSAN - Sikap represif yang dilakukan rektorat IAIN Syekh Nurjati Cirebon yang mengancam memecat mahasiswa yang vokal dan menentang kebijakan
BERITA TERKAIT
- Rantastia Nur Alangan Ungkap Dukungan Dr. Ram Krishna untuk UIPM
- Tingkatkan Kualitas Pendidikan di Sulsel, Ganesha Operation Kenalkan GO Expert
- Uhamka Masuk Daftar Universitas Terbaik Asia versi QS AUR 2025
- Ini Kata Bahlil soal Gelar Doktornya di SKSG UI
- SANF Perkuat Digitalisasi Pendidikan di Indonesia
- Keren, Siswa Mentari Intercultural School Jakarta Boyong Emas dari Malaysia