Ucap Bismillah, Megawati Resmikan KRI Bung Karno

Ucap Bismillah, Megawati Resmikan KRI Bung Karno
Presiden kelima RI Megawati Soekarnoputri dan KSAL Laksamana Yudo Margono di Gedung Balai Samudera, Kelapa Gading, Jakarta Utara, Senin (20/6). Foto: Dok. DPP PDIP

Jenderal bintang empat itu kemudian menyebut Bung Karno telah menginspirasi TNI AL. Sebab, Bung Karno dianggap sebagai tokoh pembawa konsep persenjataan Matra AL.

"Sistem senjata armada terpadu (SSAT), yang terdiri dari kapal perang, pesawat udara, marinir dan pangkalan yang ke semua ini tidak dimiliki oleh AL lain. SSAT hanya milik Angkatan Laut Indonesia atas jasa Bung Karno," beber Yudo. (ast/jpnn)

Presiden kelima RI Megawati Soekarnoputri meresmikan nama Bung Karno untuk diabadikan di sebuah kapal korvet milik TNI Angkatan Laut (AL).


Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Aristo Setiawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News