Dibantai Barcelona, Direktur dan Pelatih Roma Bertengkar
Kamis, 26 November 2015 – 02:10 WIB

Rudi Garcia. Foto: EPA
jpnn.com - ITALIA - Sejumlah laporan menyebutkan terjadi pertengkaran antara Direktur AS Roma Walter Sabatini dan Pelatih Rudi Garcia setelah kekalahan 6-1 dari Barcelona.
Dilansir dari laman Football Italia, saluran televisi Mediaset Premium mendapati Garcia dan Sabatini bertengkar dalam sebuah mini-van.
Saat itu mereka sedang menunggu Edi Dzeko menyelesaikan tes doping sebelum berangkat ke airport.
Baca Juga:
Garcia memiliki rekor buruk bersama Roma di Liga Champions. Dalam 11 pertandingan, Roma hanya menang dua kali saat dilatih pria asal Prancis itu.
Rekor buruk lain di kompetisi itu adalah Roma tidak pernah mencatat clean sheet. Sebaliknya mereka kebobolan 30 gol atau rata-rata hampir tiga gol per laga.(ray/jpnn)
ITALIA - Sejumlah laporan menyebutkan terjadi pertengkaran antara Direktur AS Roma Walter Sabatini dan Pelatih Rudi Garcia setelah kekalahan 6-1
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- IBL All Star 2025 Bukan Sekadar Pertandingan, Ada Format Baru
- Port FC Umumkan Asnawi Mangkualam Gabung ASEAN All Star
- Imran Nahumarury Terpilih Jadi Pelatih Terbaik Liga 1 Edisi Maret 2025
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil