Dibantu CyberAgent Capital, Viruma Kembangkan Platform Virtual As a Service
Selasa, 02 April 2024 – 21:36 WIB

MOU Signing Ceremony Viruma dan CyberAgent Capital di Jakarta. Foto: Viruma
Selain itu, Viruma Indonesia terus mengembangkan Viruma Micro Galery, yang memungkinkan konsumen datang ke ‘marketing gallery’ properti di mana pun berada.
Viruma Indonesia juga sedang mempersiapkan expo bersama para pengembang, guna memberikan experience yang berbeda dan mempersingkat customer journey konsumen dalam membeli rumah. (rdo/jpnn)
Mendapat pendanaan CyberAgent Capital, Viruma Indonesia berkomitmen akan meningkatkan inovasi teknologi digital dalam pemasaran properti di Indonesia
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- PropertyGuru Indonesia Property Awards ke-11 Diluncurkan
- LPKR Mencatat Laba Bersih Rp18,7 Triliun, Ini Dua Penopang Utamanya
- Ikan PrimaLand
- LPKR Tawarkan Hunian Modern di Tangerang Seluas 400 Hektare, Harga Terjangkau
- PropertyGuru Indonesia Property Awards ke-10 Antisipasi Pertumbuhan Positif di Sektor Properti
- Dorong Milenial Berinvestasi, Damai Putra group Gandeng Ratusan Agen Properti