Dibekuk Berkat Wistle Blower
Jumat, 13 Juli 2012 – 19:56 WIB

Dibekuk Berkat Wistle Blower
JAKARTA - Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Fuad Rahmany mengatakan operasi tangkap tangan (OTT) terhadap oknum Kepala KPP Pratama Bogor inisial AS, oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), tidak terlepas dari peran wistle blower. Ditjen pajak juga memilih merahasiakan identitas sang wistle blower dimaksud. Tujuannya supaya sistem ini bisa berjalan lebih efektif di lingkungan Ditjen pajak sendiri.
Pengungkapan tindakan yang diduga melawan hukum oleh oknum pegawai Ditjen pajak 'nakal' ini juga bentuk keberhasilan sistem wistle blower yang selama INI dibangun Ditjen Pajak bersama KPK.
"Sekarang sudah ada yang berani melapor. Dari situ kita olah bersama KPK," kata Fuad saat konferensi pers di gedung KPK, Jumat (13/7).
Baca Juga:
JAKARTA - Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Fuad Rahmany mengatakan operasi tangkap tangan (OTT) terhadap oknum Kepala KPP Pratama Bogor inisial
BERITA TERKAIT
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Perpres Kantor Komunikasi Kepresidenan Digugat ke MA, Ini 4 Pasal yang Dipersoalkan
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin
- KPPI 2025 Siap Digelar, PENEMU Dorong Perempuan Ambil Peran Strategis
- Pemerintah Klaim Tarif Impor Trump dari AS Tak Ganggu Swasembada Nasional
- OTT Dugaan Politik Uang PSU Pilkada Serang, Bawaslu Sita Barbuk Uang & HP