Dibidik KPK, Rusli Zainal Tak Terpengaruh
Rabu, 29 Agustus 2012 – 14:26 WIB

Dibidik KPK, Rusli Zainal Tak Terpengaruh
"Kita konsentransi untuk memberikan kesempatan menyukseskan suatu amanah dan kehormatan dan kepercayaan yang besar bagi menyukseskan kepentingan-kepentingan nasional kita ini.," tandasnya.
Baca Juga:
Sebelumnya Juru Bicara KPK, Johan Budi menyebutkan penyelidik KPK sudah memulai penyelidikan proses pengadaan proyek main stadium PON. Bahkan lembaga pimpinan Abraham Samad itu telah meminta keterangan dari panitia pengadaan.
Namun karena masih tahap penyelidikan, Juru Bicara KPK belum mau mengungkap siapa saja panitia pengadaan yang sudah diperiksa tersebut. "Kata nya (penyelidik) baru permintaan keterangan panitia pengadaan nya," ungkap Johan, Selasa (28/8).
Dijelaskan Johan, dalam penyelidikan proses pengadaan proyek PON ini, yang menjadi fokus KPK untuk sementara ini baru Main Stadium PON yang berada di komplek Universitas Riau (UR) dan telah menghabiskan anggaran hingga Rp1,1 triliun lebih.
JAKARTA - Gubernur Riau, Rusli Zainal mengaku tidak terpengaruh dengan upaya penyelidikan yang dilakukan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dalam
BERITA TERKAIT
- Momen Hari Kartini, Andini Anissa Jadi Perempuan Pertama Peraih Gelar Kubestronaut
- Kiprah Kartini Hulu Migas Membangun Ketahanan Energi untuk Negeri
- Bantu Nelayan, HNSI Dorong Pemerintah Pakai Teknologi Alternatif
- KSPSI Dorong Indonesia Meratifikasi Konvensi ILO 188 untuk Perlindungan Awak Kapal Perikanan
- Dendi Budiman: Miskinkan Hakim dan Pengacara Terlibat Suap Rp 60 Miliar
- Gibran Buat Konten Bonus Demografi, Deddy PDIP: Jangan Banyak Bikin Video, Kerja Saja