Dibuang MU, Justru Tampil Luar biasa di West Ham

Pun Real Madrid dan Paris Saint Germain yang tak ketinggalan memonitor gelandang yang dipanggil lagi oleh Gareth Southgate untuk masuk timnas Inggris menghadapi Piala Eropa musim panas nanti itu.
Tiket Liga Champions
Masih ada enam pertandingan liga tersisa dan ini panggung besar bagi Lingard untuk semakin menggoda klub-klub besar, termasuk memaksa Man United berubah pikiran.
Jika harus memilih, Lingard yang dibanderol 30 juta pound (Rp604 miliar) oleh MU mungkin akan menjatuhkan pilihan kepada klub pemegang tiket Liga Champions.
Jika West Ham tak berhasil mempermanenkan Lingard, maka MU, Inter, PSG atau Madrid menjadi pilihan realistis mengingat keempat klub hampir pasti melenggang ke Liga Champions musim depan.
Klub yang memegang tiket Liga Champions juga menggoda pemain Tottenham Hotspur Harry Kane dan Erling Braut Haaland dari Borussia Dormund.
Kane gundah gulana karena timnya terancam tak bisa masuk teater Eropa, selain tak kunjung merasakan trofi juara liga.
Pemain ini terkesan dibuang oleh MU, karena tak pernah dimainkan sekalipun. Namun ia mampu tampil luar biasa di West Ham United.
- Tiket Tur Asia Manchester United di Malaysia Terjangkau dan Ramah di Kantong
- Chelsea Harus Bayar 5 Juta Pounds ke MU jika Batal Mempermanenkan Sancho
- MU Bakal Bangun Stadion Baru di Dekat Old Trafford, Berkapasitas 100 Ribu Penonton
- Declan Rice Selamatkan Arsenal dari Kekalahan di Kandang MU
- Hasil Liga Europa: MU Ditahan Imbang Real Sociedad
- Amorim Dukung Maguire kembali Memperkuat Timnas Inggris