Dibukukan, Sisi Pelik Kehidupan Pribadi Pak Harto di Mata Orang-Orang Dekatnya
Ada Cerita tentang Bu Tien yang Tiba-Tiba Cemburu
Kamis, 09 Juni 2011 – 08:08 WIB

Dibukukan, Sisi Pelik Kehidupan Pribadi Pak Harto di Mata Orang-Orang Dekatnya
Peluncuran buku tersebut dihadiri sejumlah tokoh nasional. Di antaranya, Ketua MPR Taufik Kiemas, mantan Wakil Presiden Jusuf Kalla, Ketua Umum DPP Partai Golkar Aburizal Bakrie, mantan Menperin Fahmi Idris, mantan Menkeu J.B. Sumarlin, mantan Menteri Pemberdayaan Perempuan Meutia Farida Hatta, Mayjen TNI (pur) Sutoyo N.K., serta Sukardi Rinakit. Hadir pula mantan Menteri Penerangan Malaysia Zainudin Maidin yang menggantikan eks PM Malaysia Mahathir Mohamad.
Dalam pidatonya, Taufik Kiemas menyatakan memiliki kenangan indah dengan Soeharto menjelang ajalnya. Meski Soeharto berseberangan dengan keluarga Soekarno, Kiemas tak menemukan dendam itu dalam pertemuannya di kediaman Tutut dua minggu sebelum meninggalnya Pak Harto.
"Saya menjenguk Pak Harto yang tengah sakit. Dalam pertemuan itu, Pak Harto menyapa saya dengan sebutan Mas Taufik. Saya merasa ada kesan kekeluargaan yang dalam dengan sebutan itu," ujarnya.
Dalam pembicaraan singkatnya, Soeharto pun menitip salam untuk mantan Presiden Megawati Soekarnoputri. "Terima kasih ya, Bu Mega telah berjuang mempertahankan NKRI dan Pancasila. Sampaikan salam saya kepada Ibu Mega," kata Kiemas menirukan pesan Soeharto.
Sebuah buku seputar kisah kehidupan pribadi mantan Presiden Soeharto yang selama ini tak pernah terekspos kemarin di-launching. Judulnya: Pak Harto,
BERITA TERKAIT
- Semana Santa: Syahdu dan Sakral Prosesi Laut Menghantar Tuan Meninu
- Inilah Rangkaian Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Semarak Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Sang Puspa Dunia Hiburan, Diusir saat Demam Malaria, Senantiasa Dekat Penguasa Istana
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu