Dicari Banser, Felix Siauw Sebut Wajahnya Imut-Imut, tetapi Kok Masih Dikira Radikal
Rabu, 26 Juni 2019 – 20:46 WIB

Felix Siauw (tiga kanan, depan). Foto: Instagram felixsiauw
Usai mengisi ceramah, Felix menanggapi aksi Banser itu. Felix mengaku siap berdiskusi dengan organisasi sayap Nahdlatul Ulama tersebut.
"Kami sudah bilang bahwa teman-teman Ansor, kami terbuka diajak diskusi, tergantung kalau mereka mau diskusi, kami ajak diskusi. Tapi kalau misalnya mereka enggak mau diskusi, itu bisa ditanyakan kepada mereka kenapa mereka enggak mau diskusi," kata Felix.
Usai mengisi ceramah, Felix terpaksa pulang lewat pintu Gedung DPRD DKI yang berada di bagian belakang Balai Kota. Hal itu dikarenakan puluhan anggota Banser masih memadati gerbang depan Balai Kota DKI. (tan/jpnn)
Felix Siauw terpaksa pulang lewat bagian belakang Balai Kota DKI Jakarta, lantaran para anggota Banser masih memadati gerbang depan.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Hari Ini Pemprov DKI Gratiskan Tarif Transjakarta Khusus Untuk Perempuan
- Puluhan Ribu Banser Apel Bareng TNI, Addin: Dua Kekuatan Manunggal Indonesia
- Lulusan CPNS dan PPPK 2024 Dongkrak Jumlah ASN Hingga 5,7 Juta Orang
- Libur Lebaran Selesai, Ganjil-Genap di Jakarta Mulai Berlaku Pada Selasa
- Pemprov DKI Sebut Omzet Pedagang UMKM Naik Saat Ramadan, Turun Ketika Lebaran
- Kaget Dengar Pernyataan Hasan Nasbi, Felix Siauw: Ini Gila, Pantas Dipecat