Dicium, Dipeluk, Dirampok
Perampokan dan Pelecehan Seksual di Angkot Banjarmasin
Kamis, 28 Februari 2013 – 18:12 WIB
BANJARMASIN – Masyarakat Banjarmasin sekarang ini harus lebih waspada lagi, terutama bagi kaum wanita. Modus perampokan di dalam angkutan umum seperti yang sering terjadi di Jakarta ternyata sudah mulai merambah di Banjarmasin. Seperti dialami Sumiati (25), warga Desa Uko Kecamatan Muara Kumam, Kabupaten Pasir, Kaltim. Ia menjadi korban perampokan yang dilakukan oknum sopir angkutan umum antar kota. Dari keterangan Sumiati yang masih kuliah ini, peristiwa itu berawal ketika ia tiba di kawasan kilometer 7 untuk mencari tiket bus pulang ke daerahnya di Kaltim. Setibanya di kawasan tersebut ia malah ditawari oleh calo untuk naik mobil taksi Colt jurusan Tanjung yang memang berdekatan dengan perbatasan Kaltim.
Beruntung korban bisa kabur. Dibantu warga ia melaporkan peristiwa naas tersebut ke Polsekta Banjarmasin Selatan. Hanya beberapa jam setelah kejadian, tiga orang pelaku berhasil diringkus oleh anggota Buser Polsekta Banjarmasin Selatan.
Baca Juga:
Ketiga pelaku tersebut adalah Juhansyah (23) warga Jln Bumi Berkat RT 2 Sungai Raya, Kabupaten HSS, Rahmani (35) warga Gang Hidayah Komplek Amanda RT 1 Banjarmasin Timur dan Supian (37) warga Jln Veteran Gang Pada Suka RT 22, Banjarmasin Timur.
Baca Juga:
BANJARMASIN – Masyarakat Banjarmasin sekarang ini harus lebih waspada lagi, terutama bagi kaum wanita. Modus perampokan di dalam angkutan umum
BERITA TERKAIT
- Mantan Bupati Ini Ditangkap Polisi terkait Pencabulan Anak
- Motif Pembacokan di Sampang Berawal dari Kunjungan Calon Bupati, 2 Kiai Cekcok
- Ketua Parpol di Bekasi Dilaporkan ke Polda Metro Jaya, Ketua Forkim Tegas Bilang Begini
- Bea Cukai Parepare Musnahkan Jutaan Barang Ilegal, Nilainya Fantastis
- Markas Judol di Leuwipanjang Bandung Digerebek, Berkamuflase jadi Toko Pakaian
- Carok Massal di Sampang, Ini Pernyataan Terbaru AKBP Hendro