Dicurigai Hendak Larikan Anak ke Jerman
Selasa, 15 Januari 2013 – 04:24 WIB
"Kurang lebih sama, itu kita serahkan ke majelis. Sudah saya terangkan, dampak atau efek dua hari- dua hari kayak apa, harus dilihat juga akan berpengaruh apa pada anaknya," kata wanita kelahiran Solo, 10 Oktober 1980 itu.
Baca Juga:
Tiara berharap hakim memberi keputusan terbaik agar putrinya yang masih berusia lima tahun bisa mendapatkan kepastian. "Dua minggu lagi kesimpulan, baru keputusan," kata wanita yang kini sudah menikah dengan pria asal Jerman itu.
Sementara Andy menduga tuntutan sang istri yang menginginkan hak asuh penuh tak lain karena ingin membawa Rania ke Jerman, negara asal suami Tiara yang baru. "Saya tahu kenapa secara tiba-tiba Tiara menginginkan hak asuh penuh. Dia menikah dengan orang Jerman dan menurut saya kemungkinan besar keinginannya pada akhirnya adalah membawa Rania ke Jerman," ungkapnya.
Kecurigaan Andy semakin kuat ketika Tiara minta paspor Rania yang dia simpan. "Lucu, tuntutan hak asuh tapi permintaan pertama adalah paspor. Apakah paspor memiliki relevansi tinggi dengan hak asuh," katanya.
MODEL Tiara Lestari berharap dirinya bisa mendapat hak asuh penuh atas putrinya, Rania Kancana Tadya Dalima Sjarief. Hal itu tentu saja mendapat
BERITA TERKAIT
- Film Elang Menyibak Tabir Gelap di Balik Sepak Bola Indonesia
- Kimberly Ryder Bantah Kabar Larang Edward Akbar Bertemu Anak-anak
- Berperan Jadi Jin di Series Terbaru, Ria Ricis Ceritakan Perannya
- Dibintangi Caitlin Halderman Hingga Ria Ricis, Ini Sinopsis Series Pacarku Jinny
- Aset Harvey Moeis dan Sandra Dewi Disita, Penasihat Hukum Bicara Soal Pisah Harta
- Cerai dari Edward Akbar, Kimberly Ryder Bicara Soal Kemungkinan Nikah Lagi