Didatangi Aparat, Endre Loncat Dari Lantai 2
Selasa, 04 April 2017 – 20:25 WIB
Endre mengatakan, sabu-sabu tersebut adalah pesanan orang.
“Yang pesan minta banyak, makanya saya mau ambil lagi,” ujar Endre.
Endre dipastikan meringkuk di balik jeruji besi untuk kali kedua.
Sebelumnya, dia pernah ditangkap karena kasus yang sama pada 2015 silam.
Bisnis yang digeluti Endre ternyata melibatkan keluarga.
Ayah dan adik kandung Endre juga berkutat dengan bisnis haram itu.
“Tahu, Pak kalau dilarang, tapi ya mau bagaimana lagi,” kata Endre. (dra/ndy/k8)
Teriakan dari aparat berseragam sipil membuat Ambo Endre berbuat nekat.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Bamsoet Minta Polri Jerat Bandar Narkoba Dengan Pasal Tindak Pidana Pencucian Uang
- Tangkap 28 Pelaku Tindak Pidana Narkotika, Polres Inhu Berkomitmen Selamatkan Generasi Muda
- Hercules Minta Kapolri Mencopot Oknum Aparat yang Diduga Lindungi Bandar Narkoba dan Judi Online
- Petugas Bersenjata Api Kawal Pemindahan 2 Napi Bandar Narkoba ke Nusakambangan
- Komisi III Minta Bareskrim Terus Konsisten Berantas Narkoba
- Polisi Ungkap 29 Kasus Peredaran Narkotika di Bandung, Puluhan Kurir & Bandar Narkoba Ditangkap