Didominasi Pelari Kenya, Toraja Marathon 2017 Berlangsung Sukses
Posisi ke tiga direbut Docus Jebotip Tarus dengan catatan waktu. 03:22:04.
Pelari asal Benua Afrika ini ternyata tidak hanya mengusai nomor marathon.
Pada half marathon putra, Kenya kembali mendominasi setelah Spephen Mungthia Nkubitu menjadi yang tercepat dengan waktu 01:12:26 disusul Charles Munyua dengan waktu 01:13:08 dan John Muiruri Mburu dengan waktu 01:15:41.
Begitu juga di half marathon putri, pelari Kenya Chythia Chelangat Towett dengan waktu 01:28:46 disusul Isabela Jemungor dengan waktu 01:33:08 dan Valentine Jepkemoi dengan catatan waktu 01:40:51.
Pada kejuaraan yang kedua kali digelar ini animo peserta cukup tinggi meski untuk nomor marathon tidak begitu banyak pesertanya.
Namun, persaingan pada kejuaraan yang didukung penuh Kementerian Pariwisata ini cukup ketat meski sesama pelari Kenya.
Peserta Toraja Marathon 2017 ini selama menghadapi perlombaan dihadapkan dengan lokasi-lokasi pariwisata yang berada di Kabupaten Toraja Utara maupun Tana Toraja.
Lokasi wisata yang dilalui di antaranya Suaya, Tampang Allo, Bebo, dan rumah tongkonan yang tidak jauh dari lokasi pemakaman batu, Kete Kesu.
Sport tourism yang selalu menjadi andalan Menpar Arief Yahya untuk memperkenalkan destinasi wisata di tanah air selalu membawa kesuksesan.Kali ini
- Novita Hardini Sebut Penghapusan DAK Pariwisata akan Mencekik Daerah
- Indef Tanggapi Wacana Pemisahan Ekonomi Kreatif dari Kemenpar
- Fadli Zon Sering Viral di Dunia Maya, Sandiaga pun Tertawa
- Malam Hari ke Cimanggis, Sandiaga Berbicara soal Keris
- Beber Bukti Brand Lokal Bayar Rp 500 Juta Untuk Ikut Event di Paris, Wanda Hamidah: Pembohongan Publik!
- Gegara Konsep Languagepreneur, STBA LIA Dipuji Menteri Sandiaga