Diduga Big Gossan Runtuh Akibat Melemahnya Bebatuan
Selasa, 21 Mei 2013 – 10:56 WIB
Baca Juga:
Kata Wahyu, reruntuhan terjadi bukan karena adanya aktivitas tambang, karena kenyataan yang terdapat di lapangan, lokasi reruntuhan berada pada titik sekitar 500 meter dari lokasi aktif produksi Big Gossan, areal tambang bawah tanah, 1700 meter dari kawasan DOZ, 1900-2000 meter dari DMLZ dan sekitar 2700 meter dari tambang Grasberg.
Dijelaskan, terowongan tersebut dibuka pada tahun 1998 dan berada di bawah sekitar 500 meter dari permukaan bumi, serta 250 meter dari pintu masuk underground.
Sebelum reruntuhan terjadi, kata Wahyu yang saat itu didampingi VP Occupational Healt and Safety PTFI Solihin, mengatakan, di areal reruntuhan sebelumnya terjadi aktivitas seperti biasanya. Tidak ada tanda-tanda akan terjadi reruntuhan. Dimana di lokasi tersebut terdapat 18 ruangan, sementara reruntuhan hanya terjadi pada kelas nomor 11 yang dijadikan para korban sebagai tempat pelatihan.
TIMIKA - Pasca runtuhnya sebagian terowongan Big Gossan tepatnya di areal tambang bawah tanah PT Freeport Indonesia di Mile 74, Tembagapura,
BERITA TERKAIT
- Jadi Tersangka Korupsi Dana Desa, Oknum Kades di Jember Ditahan Polisi
- Mengubah Sampah Jadi Pulsa, Begini Caranya
- Dor! Mulyono Ditembak Tim Polda Riau, Dia Bawa Sabu-Sabu Senilai Rp 30 Miliar
- Jalan Utama Penghubung Riau-Sumbar Putus Total, Ini Alternatifnya
- 22 Los Pedagang di Pasar Pelelangan Ikan Sodoha Kendari Terbakar, Penyebab Masih Diselidiki
- Catat ya, PPPK Bukan Sekadar Pengganti Baju Honorer