Diduga Hamili Pacar, Kena Denda Adat, Siswa SMA Gantung Diri

jpnn.com - PALANGKA RAYA – Setelah lima hari menghilang, Rigas (18) akhirnya ditemukan.
Namun, siswa kelas XII salah satu sekolah di Tangkiling, Kalimantan Tengah itu sudah tak bernyawa.
Rigas ditemukan dalam kondisi mengenaskan di trans 38, Kelurahan Sei Gohong, Kecamatan Bukit Batu, Senin (14/11).
Dugaan gantung diri pun muncul. Sebab, warga menemukan ikat pinggang di dahan.
Sedangkan mayat Rigas sudah tergeletak di tanah.
“Diduga begitu. Dengan menggunakan ikat pinggangnya,” ujar Kasat reskrim Polres Palangka Raya, AKP Erwin Situmorang, Selasa (15/11) kemarin.
Polsek Bukit Batu terus melakukan penyelidikan untuk menangani kasus tersebut. Kanit Reskrim Ipda Rahail mengatakan, pihaknya akan memeriksa saksi-saksi.
Termasuk Linggar selaku ketua RT Jalan Masa yang menemukan jenazah Rigas.
PALANGKA RAYA – Setelah lima hari menghilang, Rigas (18) akhirnya ditemukan. Namun, siswa kelas XII salah satu sekolah di Tangkiling, Kalimantan
- RS Persada Angkat Bicara soal Kasus Dokter AYP Melecehkan Pasien, Dukung Proses Hukum
- Bayi Perempuan di Palembang Tidak Ada Tempurung Kepala
- Puluhan Siswa Keracunan Paket MBG, Cianjur Berstatus KLB
- Tes PPPK Tahap 2 Tanjungpinang Mulai 24 April, Diikuti 407 Pelamar
- Harga Ayam di Palembang Mengalami Penurunan, Ini Penyebabnya
- Pria di Bandung Nyaris Tewas Gara-Gara Jadi Korban Pengeroyokan Salah Sasaran