Diduga Malpraktik, Sakit Maag Dioperasi Hamil
Jumat, 28 September 2012 – 11:27 WIB
Sementara itu, Konsultan Hukum RS Risa Sentra Medika, I Gede Sukarmo mengatakan, pihaknya belum bisa mengambil keputusan. Dia mengatakan, pihaknya masih akan melakukan investigasi internal. ‘’Kami akan lakukan investigasi internal terlebih dulu. Untuk sekarang, kami belum berani mengambil keputusan, karena masih mendengar keluhan pasien saja,’’ jelasnya di hadapan Amrozi.
Terkait sanksi yang akan diberikan terhadap dokter yang terbukti melakukan tindakan operasi di ruang praktik, Sukarmo mengatakan, pihak RS akan mengambil sikap dan tindakan. ‘’Kami melihat dulu tindakan yang dilakukan dokter itu, apakah dilakukan karena faktor emergency atau bukan. Itu yang akan kami kroscek dulu,’’ tukasnya. (cr-tnn)
MATARAM-Seorang keluarga pasien mengadu ke Rumah Sakit (RS) Risa Sentra Medika, Kamis (27/9). Keluarga pasien bernama Amrozi menuding salah seorang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Tak Dapat Undangan Pencoblosan, Pria Bercelurit di Sampang Menantang Carok
- 4 Orang Ditangkap Gegara Jual Pupuk Berbsubsidi di Atas HET
- Pengakuan Pihak Sekolah & Tetangga Korban Penembakan Bripka R: Kaget Korban Disebut Kreak
- Polisi Gelar Prarekonstruksi Penembakan Siswa SMKN 4 Semarang, Kok Tidak di Depan Paramount Village?
- Tegas, Bea Cukai Tindak Puluhan Ribu Ekor Benih Bening Lobster di Lampung Selatan
- Bripka R Penembak Siswa SMKN 4 Semarang Disebut Pakai Narkoba, Kombes Irwan Bilang Begini