Diduga Mesum di Pantai, Pasangan Bukan Suami Istri Mau Sogok Satpol PP

Diduga Mesum di Pantai, Pasangan Bukan Suami Istri Mau Sogok Satpol PP
alah satu pasangan bukan suami istri yang kedapatan hendak bermesraan di Pantai Muara Kencan, dirazia petugas Satpol PP Kendal di tempat wisata Pantai Muara Kencan, Desa Pidodo Kulon, Patebon, Rabu (12/10). Foto: M Arif Prayoga/Radar Pekalongan

“Pasangan yang terjaring juga akan kami berikan pembinaan, karena mereka diketahui bukan suami istri yang sah. Mereka kami buatkan surat pernyataan, agar nantinya tidak mengulangi perbuatan serupa,” ujarnya.

Menurut Toni, razia ini dilakukan setelah pihaknya menerima laporan warga yang melihat banyak pasangan bukan suami istri keluar masuk hotel di sekitar Pantai Muara Kencan, maupun tengah berduaan di gubuk-gubuk yang terdapat di pinggir pantai tersebut.

“Kami bergerak setelah mendapatkan laporan dari warga terkait adanya pasangan mesum di kawasan sekitar pantai setempat,” pungkasnya.(yog/jpg/ara/jpnn)


KENDAL – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Kendal menggelar razia di tempat wisata Pantai Muara Kencan, di Desa Pidodo Kulon,


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News