Diduga Salah Kelola, Pemerintah Australia Ancam Hentikan Dana 6 Sekolah Islam
Jumat, 13 November 2015 – 12:16 WIB
Tindakan pemerintah ini diambil menyusul adanya dugaan bahwa Australian Federation of Islamic Councils telah menyalahgunakan uang rakyat yang diperoleh melalui bantuan pemerintah.
Setiap sekolah diberi waktu 28 hari untuk menjawab surat peringatan ini. Jika tidak memenuhi harapan, maka sekolah yang bersangkutan akan dikeluarkan dari skema bantuan pemerintah untuk tahun anggaran selanjutnya.
Pemerintah Australia mengancam akan menghentikan bantuan dana bagi enam sekolah Islam swasta yang dikelola suatu yayasan yang diduga melakukan salah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Upaya Bantu Petani Indonesia Atasi Perubahan Iklim Mendapat Penghargaan
- Dunia Hari Ini: Tanggapan Israel Soal Surat Perintah Penangkapan PM Netanyahu
- Dunia Hari Ini: Warga Thailand yang Dituduh Bunuh 14 Orang Dijatuhi Dihukum Mati
- Biaya Hidup di Australia Makin Mahal, Sejumlah Sekolah Berikan Sarapan Gratis
- Rencana Australia Membatasi Jumlah Pelajar Internasional Belum Tentu Terwujud di Tahun Depan
- Dunia Hari Ini: Konvoi Truk Bantuan Untuk Gaza Dijarah Kelompok Bersenjata