Diduga Stres, Oknum TNI Tusuk Warga
Rabu, 13 Oktober 2010 – 08:36 WIB

Diduga Stres, Oknum TNI Tusuk Warga
Terdakwa dinyatakan tidak bersalah, karena terbukti mengalami gangguan kejiwaan sebagaimana keterangan dari dokter di RS Erba. Mengenai terdakwa mengalami gangguan kejiwaan, dikuatkan dengan adanya surat visum et psichyatry dari RS Ernaldi Bahar (dulunya RSJD Sumsel).
Baca Juga:
Informasinya, terdakwa mengaku mulai mengalami gangguan kejiwaan pascaberdinas melakukan pengamanan saat masa konflik di Ambon. Namun pantauan Sumatera Ekspres dalam persidangan kemarin, terdakwa terlihat normal-normal saja. Bisa menjawab dengan lancar semua pertanyaan, baik dari majelis hakim maupun oditur. (mg18)
PALEMBANG – Untuk kedua kalinya, oknum anggota di Koramil 0401-08/TL Talang Kelapa, Serka M Ridwan (31), duduk di kursi pesakitan Pengadilan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Begini Kata Polisi soal Hasil Tes Psikologi dan Puslabfor Dokter Priguna
- Polisi Buton yang Ditusuk Warga Korban Salah Sasaran
- Cekcok Antar-Debt Collector Berujung Pengeroyokan di Pekanbaru
- Dengar Ada Mahasiswi Mandi, Dokter MAES Berbuat Nekat, Terjadilah
- Oknum Dokter di Medan Tersangka Pencurian dengan Kekerasan, Begini Kejadiannya
- Arena Judi Sabung Ayam Digerebek Polisi, Pemain Sudah Tidak di Lokasi