Diduga Terlibat Skandal, Rektor IPDN Segera Diganti
Kamis, 20 Juni 2013 – 18:48 WIB

Diduga Terlibat Skandal, Rektor IPDN Segera Diganti
Selain itu, Gamawan menyatakan, ia akan segera menjadi Pelaksana tugas (Plt) sementara untuk menggantikan Nyoman sebagai posisi rektor IPDN. Apalagi, tuturnya, beberapa bulan ke depan akan memasuki tahun ajaran baru. Gamawan berharap justru Nyoman mengundurkan diri tanpa diminta.
Baca Juga:
"Kita mungkin tarik aja ke kementerian sementara sampai penunjukan definitif. Paling lama satu bulan penunjukan definitifnya. Juli kan ada yang tamat, perlu ada ijazah segala macam. Saya tunjuk Plt-nya," tegas Gamawan. (flo/jpnn)
JAKARTA--Menteri Dalam Negeri Gamawan Fauzi menyatakan dalam waktu dekat pihaknya akan mengganti Rektor IPDN, I Nyoman Sumaryadi. Hal ini dilakukan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Berbelasungkawa Meninggalnya Paus Fransiskus, Hasto: Beliau Tokoh Perdamaian Dunia
- Pemda Ogah Usulkan Pengangkatan PPPK Paruh Waktu, BKN Pastikan NIP Tidak Diterbitkan
- KSBSI Pastikan Aksi May Day Bakal Berlangsung Damai Meski Suarakan Upah Bermasalah
- Ketum GP Ansor: Ganggu Ketahanan Pangan, Hadapi Banser Patriot!
- Mantan Penyidik KPK yang Dijuluki Raja OTT Dilantik Jadi Deputi di BPH
- Minta Harga Kontrak Baru Formula E Diturunkan, Pramono: Kalau Mau Diperpanjang, Dimurahin Dong