Diduga Terlibat Tawuran, SMAN 70 Serahkan 10 Nama Siswa
Selasa, 25 September 2012 – 20:17 WIB

Diduga Terlibat Tawuran, SMAN 70 Serahkan 10 Nama Siswa
JAKARTA-- Kepala Sekolah SMAN 70 Jakarta, Saksono Liliek Susanto mengatakan pihak sekolahnya telah melakukan koordinasi dengan kepolisian dan pihak berwenang lainnya terkait tawuran antarpelajar sekolahnya dan SMAN 6 kemarin, Senin (24/9). Menurut Saksono, saat beberapa guru datang melerai, mereka hanya melihat siswa dua sekolah saling mendorong dan tidak ada jatuh korban. Oleh karena itu, tak menyangka seorang siswa SMAN 6 tewas saat itu.
Salah satunya dengan memberikan daftar nama 10 orang siswa yang diduga terlibat dalam aksi yang menyebabkan tewasnya satu siswa SMAN 6 tersebut.
" Data sudah kami sampaikan kepada pihak kepolisian adanya nama-nama SMAN 70 yang terlibat di aksi tawuran ini, karena saat kejadian ada kesiswaan dan guru dari kedua belah pihak yang melerai, sehingga paham siapa-siapa saja yang ikut didalamnya, " tuturnya saat ditemui wartawan di SMAN 70, Jakarta Selatan, Selasa (25/9).
Baca Juga:
JAKARTA-- Kepala Sekolah SMAN 70 Jakarta, Saksono Liliek Susanto mengatakan pihak sekolahnya telah melakukan koordinasi dengan kepolisian dan pihak
BERITA TERKAIT
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang