Diduga Tidak Tahan Sakit Diabetes, Sang Ibu Gantung Diri
Kamis, 19 Januari 2023 – 12:29 WIB

Kondisi korban saat diperiksa tim medis di rumahnya. Foto: Humas Lombok Tengah for JPNN.com
Mengetahui peristiwa tersebut, lanjut Sulyadi, anak korban kemudian memberitahukan kepada keluarganya inisial R (44).
"Mendapatkan informasi tersebut, selanjutnya R langsung menuju lokasi," jelasnya.
Sesampainya di TKP, R melihat korban tergantung. R kemudian berteriak meminta pertolongan serta berusaha menurunkan korban.
"Berupaya memberikan pertolongan dengan cara menyiramkan air ke badan korban, namun tidak ada reaksi," ujarnya.
Menurut pengakuan keluarga, korban selama ini mengidap penyakit diabetes kurang lebih setahun.
BERITA TERKAIT
- 3 Manfaat Daun Jambu Biji, Baik untuk Penderita Diabetes
- 5 Khasiat Air Rebusan Kayu Manis Campur Daun Serai, Bantu Obati Flu
- 3 Bahaya Minum Kopi Instan Berlebihan, Tingkatkan Risiko Serangan Penyakit Ini
- 4 Manfaat Kayu Manis, Bikin Gairah Pasangan Makin Memuncak
- 4 Manfaat Daun Pandan, Bikin Diabetes Ogah Menyerang
- Ini Kejanggalan Kematian Wanita di Makassar