Didukung Publik, KPK Harus Tahu Balas Budi
Rabu, 10 Oktober 2012 – 20:40 WIB

Didukung Publik, KPK Harus Tahu Balas Budi
Politisi Partai Keadilan Sejahtera itu menegaskan, yang bisa dilakukan oleh KPK saat ini hanyalah melakukan penegakan hukum tanpa pandang bulu. “Tanpa politisasi dan tanpa pretensi,” tegasnya.
Baca Juga:
Lebih jauh politisi yang terkenal vokal itu berharap Ketua KPK Abraham Samad dan pimpinan lainnya memberikan kado manis kepada publik berupa pengungkapan big fish dari kasus Hambalang. “Bila dalam waktu dekat hal ini tidak terbukti atau hanya sekedar pepesan kosong belakang, tentunya publik akan sangat kecewa,” jelas dia.
Sebab, kata Aboe, masyarakat sudah terlalu kerap diberikan janji manis pengungkapan kasus besar korupsi yang dekat dengan pusat kekuasaan. “Namun tetap saja hasilnya nihil,” tegasnya.(boy/jpnn)
JAKARTA – Anggota Komisi III DPR, Aboebakar Alhabsy, menyatakan bahwa dukungan publik terhadap Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) harus dibalas
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pastikan Dana Haji Aman, Kepala BPKH: Kami Utamakan Transparansi dan Prinsip Syariah
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun