Digadang jadi Ujung Tombak, Aldave Tampil Biasa Saja
Kamis, 22 Januari 2015 – 05:55 WIB
"Kalau Rendy dan Agung hari ini mainnya cukup bagus. Tetapi sama dengan Aldave, kita ingin melihat mereka tiga hari ke depan," terangnya.
Baca Juga:
Saat ini Persiba sudah memiliki 25 pemain yang sudah pasti. Jika Agung dan Rendy akhirnya bergabung, maka Beruang Madu hanya membutuhkan satu pemain untuk mengisi slot striker asing, dan akan memenuhi kuota yang diinginkan manajemen dengan memiliki 28 pemain untuk mengarungi Indonesia Super League (ISL) musim ini. (*/npc/obi/jpnn)
BALIKPAPAN - Digadang-gadang bakal jadi ujung tombak penyerangan Persiba Balikpapan, Bryan Aldave ternyata tak menunjukkan keistimewaannya. Meski
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Diperkenalkan, Patrick Kluivert Langsung Beberkan Rencana ke Depan
- Puan Dukung Klub Sepeda ASC Monsters Binaan Sahroni Mengukir Prestasi Global
- Persis Siap Turunkan Rekrutan Anyar saat Menjamu PSM
- Persita Vs PSIS: Bessa Bersinar, Pendekar Cisadane Masuk 4 Besar Klasemen Liga 1
- Live Streaming Persita Vs PSIS Semarang: Brandao Siap Tempur
- BMI Kolaborasi dengan Penyandang Disabilitas Meriahkan Soekarno Run 2025