Digibar Meluncurkan Game Streamer Network, Apa Keuntungannya?
Selasa, 19 April 2022 – 15:11 WIB

ilustrasi seorang perempuan bermain gim. Foto : Ricardo/JPNN.com
Menurut Angelica, selama durasi live streaming, full exposure iklan hanya dikhususkan untuk satu brand.
Game Streaming Live merupakan salah satu event live digital yang menarik banyak penonton, dalam satu paket tayangan bisa menggunakan berbagai macam kreatifitas iklan.
"Kemudian, bisa terjadi interaksi langsung dengan penonton pada saat game berlangsung, contohnya brand bisa mengadakan kuis ataupun gimmick lain," kata dia.
Selain itu, biaya yang dikeluarkan oleh brand relatif lebih murah dengan benefit besar dan mendapatkan engagement rate yang tinggi.
"Kami berharap GSN bisa menjadi media alternatif bagi brand untuk memasang iklan di dunia digital," pungkas Angelica. (rdo/jpnn)
Digibar dengan produk periklanan game Streamer Network (GSN) menawarkan spot iklan kepada pemasang iklan pada saat gamer siaran langsung di kanal medsos
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- RozezMarket, Platform Aman untuk Jual Beli Akun Gim
- Lapakgaming Battle Arena Siap Meramaikan Dunia Gamers Indonesia
- Awalnya Diremehkan, Gamer Muda Ini Buktikan Hobi Bisa jadi Cuan
- Schneider Electric Hadirkan APC Back-UPS Pro Gaming, Ada Promo Khusus!
- Nvidia Meluncurkan G-Assist Guna Membantu Gamer Menyelesaikan Permainan
- SteelSeries Arctis Nova 5 Baru Hadirkan Lebih 100 Profil Audio Spesifik Game, Keren!