Digital Asset Academy Luncurkan Platform Tokenisasi Aset
Rabu, 18 Januari 2023 – 15:30 WIB

Digital Asset Academy meluncurkan CoinRealtor.ID, platform tokenisasi aset properti dengan aset digital DCGT. Foto: source for JPNN
Para pemilik DCGT bisa memperoleh properti dengan cara pasif dari kenaikan harga token yang sesuai harga properti maupun secara aktif mengedukasi masyarakat tentang solusi CoinRealtor.ID.
CoinRealtor.ID juga merupakan platform untuk tokenisasi aset properti di seluruh dunia.
Platform ini disebut bermanfaat untuk meningkatkan likuiditas dan aksesibilitas aset properti, otomatisasi, dan efisiensi transaksi.
Proyek perdana CoinRealtor.ID adalah tokenisasi Apartemen Grove di Dubai Creek Beach dengan menerbitkan DCGT.
Misi DAC menyajikan platform CoinRealtor.ID adalah membuka peluang bagi masyarakat luas untuk mendapat keuntungan dari properti yang ditokenisasi. (*/jpnn)
CoinRealtor.ID merupakan solusi dari Digital Asset Academy mengatasi ancaman resesi, termasuk krisis pasar properti.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
BERITA TERKAIT
- Beberapa Crypto Exchange Terdampak Gangguan AWS, Bagaimana Dengan Indodax?
- Rambah Pasar Amerika Serikat, OKX Luncurkan Bursa Kripto Terpusat & Dompet Crypto Web3
- Upbit Indonesia Bagikan Strategi Investasi Kripto di Tengah Melemahnya Rupiah
- Rayakan Ultah ke-5, Aplikasi PINTU Gelar Berbagai Event Menarik Hingga Beragam Promo
- Bitcoin Jadi Peluang Investasi Jangka Panjang di Tengah Krisis Global
- Pintu Academy Bahas Strategi Arbitrase dalam Trading Cryptocurrency