Diguyur Hujan, Ribuan Relawan Dahlan Iskan Tak Gentar

Diguyur Hujan, Ribuan Relawan Dahlan Iskan Tak Gentar
Dahlan Iskan di tengah-tengah pendukungnya. FOTO: THOMAS KUKUH/JPNN.com

Nah dari dua lokasi yang jaraknya sekitar 3 km itu, relawan akan bergerak jalan kaki ke titik tengah, menemui sekitar tiga ribu relawan lain di perempatan jalan Pemuda sampai ke lokasi Grand City, Surabaya. Sebelum berangkat, Dahlan akan bertemu relawan di RDI terlebih dahulu.

"Nanti dari situ Pak Dahlan akan diiringi dengan motor menuju Balai Wartawan, dari sana Dahlan akan dilepas oleh Ketua PWI Jatim Ahmad Munir dan para wartawan senior, diikuti ribuan relawan yang bersama-sama akan berjalan kaki menuju Grand City," tukas Imawan. (chi/jpnn)

SURABAYA - Meski Surabaya diguyur hujan deras sore ini, puluhan ribu relawan Demi Indonesia (DI) tetap semangat mengawal Dahlan Iskan menuju Grand


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News