Dihadiri Jutaan Umat Muslim, Semoga Haul Guru Sekumpul Berlangsung Sukses

Dihadiri Jutaan Umat Muslim, Semoga Haul Guru Sekumpul Berlangsung Sukses
Gubernur Kalsel Sahbirin Noor dan Kapolda Kalsel Irjen Pol Yazid Fanani mengecek pasukan dalam apel pengamanan Haul ke-14 Guru Sekumpul di Lapangan Mako Brimobda Kalsel. Foto: SUTRISNO/RADAR BANJARMASIN

Sementara itu, Gubernur Kalsel Sahbirin Noor saat berhadir dalam apel gelar pasukan tersebut berharap, dengan adanya persiapan pengamanan yang matang, para jemaah Haul Guru Sekumpul dari sejumlah daerah dapat berhadir dengan rasa aman. "Mari kita hadiri haul secara khusyuk dan sejuk," katanya. (ris/by/bin)


Polda Kalsel mempersiapkan pengamanan acara Haul Guru Sekumpul secara matang, agar acara berlangsung lancar.


Redaktur & Reporter : Soetomo

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News