Dihadirkan Sebagai Saksi Angie, Yulianis Pakai Cadar
Kamis, 04 Oktober 2012 – 10:48 WIB

Dihadirkan Sebagai Saksi Angie, Yulianis Pakai Cadar
Menanggapi keberatan PH terdakwa, Hakim Sudjatmiko yang memimpin persidangan mengatakan penggunaan cadar itu sebagai hak saksi. "Ini hak seseorang untuk menggunakan pakaian seperti apa," kata hakim
Baca Juga:
Namun demikian, untuk memastikan bahwa saksi yang dihadirkan JPU adalah Yulianis, hakim meminta saksi memperlihatkan bukti berupa KTP, dan foto-foto. Bahkan Angie melihat langsung foto-foto Yulianis dan menerima kesaksian Yulianis meski sebelumnya Angie mengaku belum pernah bertemu saksi tersebut.
Sidang pun akhirnya dilanjutkan dengan mendengar kesaksian Yulianis yang merupakan mantan Wakil Direktur Keuangan Permai Grup milik M Nazaruddin.(fat/jpnn)
JAKARTA - Sidang perkara kasus dugana suap pengurusan anggaran Kemenpora dan Kemendiknas dengan terdakwa Angelina Sondakh kembali digelar di PN Tipikor
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 4 Poin Penting Mekanisme Baru Penyaluran TPG, Maret Guru Honorer Rp6 Juta
- Nasib Honorer Calon PPPK Penuh Waktu dan Paruh Waktu Sama Saja
- Honorer Calon PPPK Turun ke Jalan, Kalau soal Jodoh Bisa Ditunda
- BPPSDMP Kementan Buka Pendaftaran Young Ambassador Agriculture 2025
- Ditanya Pengangkatan PPPK & CPNS 2024, Lihat Itu Jempol Presiden Prabowo
- Ungkap Cara Cegah Karhutla, Menhut: Butuh Pelibatan Publik-Patroli Bersama