Dihantam Ombak, Kapal Nelayan Jember Tenggelam, 6 Meninggal
Jumat, 20 Juli 2018 – 07:16 WIB

Kapal nelayan saat dikandaskan ombak di pantai Pancer, Puger, Kabupaten Jember, Jawa Timur, Kamis (19/7). Foto: JUMAI /JAWA POS RADAR JEMBER
Selain korban meninggal, ada empat ABK hilang. Hingga tadi malam, pencarian masih dilakukan oleh tim SAR dibantu nelayan sekitar. Keempat nelayan hilang itu juga tinggal satu kampung di Dusun Mandaran, Desa Puger Kulon Kecamatan Puger. Mereka adalah, Budi (47), Munaji (45), Pong, dan Safi'I (65).
Baca Juga:
Sementara 12 ABK yang selamat adalah warga Dusun Mandaran, Desa Puger Kulon, Kecamatan Puger. Masing-masing Tan, Saiful (22), Ran (60), Nawar (50), Rendy, Jun, Sohib, Ali, Sugeng (46), serta Haji Dirman yang menakhodai perahu tersebut. Selain itu, juga ada dua nelayan asal Kecamatan Balung yang juga selamat. Mereka adalah Sin, dan Sahroni (27). (jum/mg-4/ras)
Kapal nelayan tenggelam setelah dihantam ombak di Puger, Kabupaten Jember, menyebabkan enam orang meninggal, empat belum ditemukan.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Bulan Ranjang
- Ledakan Petasan Hancurkan Rumah di Jember, 1 Korban Alami Luka Bakar 50 Persen
- Kecelakaan Truk Tabrak Kereta Api di Jember, 1 Tewas
- Pembunuhan Bocah di Jember Sangat Keji, Motif Pelaku Belum Terungkap
- Polisi dan Satpol PP Evakuasi Kapal Nelayan yang Tenggelam di Pamekasan
- Megawati Cetak 38 Poin, Red Sparks Raih Kemenangan Dramatis