Dihantui Sanksi FIFA, Sriwijaya FC Tetap ke Thailand
Minggu, 22 Mei 2011 – 03:09 WIB
PALEMBANG - Sriwijaya FC dipastikan tetap bertolak ke Thailand Senin (23/5), besok. Ferry Rotinsulu dkk akan meladeni perlawanan Chonburi FC pada laga 16 besar AFC Cup di Stadion Chonburi (25/5) mendatang meski sedang dihantui sanksi FIFA lantaran Kongres PSSI Ke-35 di Jakarta (20/5) lalu tak menghasilkan putusan. "Karena itu beberapa waktu lalu kami minta jaminan dari Komite Normalisasi (KN). Bahkan kami minta ganti rugi jika FIFA benar-benar jatuhkan sanksi dan Sriwijaya tidak bisa ikut kejuaran internasional lagi," jelas pengusaha asal Peyeraman Ogan Ilir tersebut.
Direktur Teknik dan SDM PT Sriwijaya Optimis Mandiri PT SOM Hendri Zainuddin mengaku pihaknya bakal memberangkatkan 18 pemain besok (23/5). "Tiket pesawat sudah terlanjur kami beli. Kami juga sudah boking hotel di Thailand," katanya.
Baca Juga:
Lagi pula FIFA belum pasti menjatuhkan sanksi. Dan kami berharap hal tersebut benar-benar tidak terjadi," tambah pria berkaca mata ini. Meskipun demikian anggota DPRD Banyuasin ini tetap harap-harap cemas. Dia takut jika perjuangan mereka bakal sia-sia. Misal Sriwijaya FC bisa melaju ke babak delapan besar setelah kalahkan Chonburi tapi sanksi dari FIFA keluar.
Baca Juga:
PALEMBANG - Sriwijaya FC dipastikan tetap bertolak ke Thailand Senin (23/5), besok. Ferry Rotinsulu dkk akan meladeni perlawanan Chonburi FC pada
BERITA TERKAIT
- Akademi Persib Cimahi & 8 Pemain Terbaik Terbang ke Gothia Cup 2025 di Swedia
- Ancelotti Bicara Soal Kondisi Mbappe: Masa Buruknya akan Segera Berakhir
- Thiago Motta Puji Performa Khepren Thuram di Juventus
- Gagal Juara China Masters 2024, Jonatan Christie Merasa Ada yang Mengganjal
- Jonatan Christie Tumbang, Trofi China Masters 2024 Milik Anders Antonsen
- Live Streaming Final China Masters 2024 Jojo Vs Antonsen, Sekarang!