Dihujat Hingga Dibuatkan Meme, Reza Arap: Malah Bikin Gue Naik
jpnn.com, JAKARTA - YouTuber Reza Arap sempat mendapat hujatan dari warganet gegara permasalahan rumah tangganya dengan Wendy Walters.
Terlebih ketika akhirnya Wendy memutuskan menggugat cerai Reza arap ke pengadilan.
Lalu, bagaimana respons Arap atas hujatan dan komentar negatif dari warganet?
Dia ternyata tak mengambil pusing komentar-komentar tersebut.
"Gua enggak pernah menganggap itu karena gue yakin haters 99 persen itu belum berkeluarga," ujar Reza Arap di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Utara, baru baru ini.
Dia berpendapat orang yang sudah berkeluarga pasti paham bahwa masalah tidak akan muncul kecuali ada pemicunya.
Oleh karena itu, pria bernama asli Reza Oktovian itu meyakini orang yang menyampaikan ujaran kebencian tersebut belum berumahtangga.
"Sisanya yang sudah berkeluarga pasti tahu ada sebab akibat, dua sisi," ucap Reza Arap.
YouTuber Reza Arap sempat mendapat hujatan dari warganet gegara permasalahan rumah tangganya dengan Wendy Walters.
- Asri Welas Diisukan Punya Pacar Bule, Suami Beri Klarifikasi
- Cerai Atas Kesepakatan Bersama, Asri Welas Ungkap Alasannya
- Resmi Menjanda, Kimberly Rider Puas dengan Hasil Putusan Cerai
- Kimberly Ryder dan Edward Akbar Resmi Cerai
- Andrew Andika Bongkar Masalah Ranjangnya dengan Tengku Dewi, Oh Ternyata
- Meski Aib Dibongkar, Paula Verhoeven Bersyukur Dinikahi Baim Wong