Dihukum Komite, Italia Masih Dukung Platini Jadi Presiden FIFA
Jumat, 16 Oktober 2015 – 22:02 WIB

Michele Platini. Foto: EPA
jpnn.com - ITALIA – Federasi sepakbola Italia FIGC menyatakan akan tetap mendukung Michele Platini dalam pemilihan Presiden FIFA mendatang.
Sejumlah negara anggota asosiasi sepakbola Eropa UEFA bertemu untuk membahas dukungan mereka pada Platini setelah mantan pemain Juventus itu mendapat hukuman nonaktif oleh komite etik FIFA.
“UEFA barangkali tidak akan menunjuk calon alternatif,” kata Presiden FIGC Carlo Tavecchio seperti dilansir dari laman Football Italia.
Baca Juga:
“Jika ia bersih, maka pencalonannya akan berlanjut. Jika ia dinyatakan bersalah, maka UEFA akan memutuskan siapa calon yang akan mereka dukung.”(ray/jpnn)
ITALIA – Federasi sepakbola Italia FIGC menyatakan akan tetap mendukung Michele Platini dalam pemilihan Presiden FIFA mendatang. Sejumlah negara
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kabar Kurang Sedang dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya