Diisukan Putus, Raffi Akui Sakiti Hati Yuni
Selasa, 18 Oktober 2011 – 02:02 WIB
DUA sejoli Raffi Ahmad dan Yuni Shara jarang terlihat bersama akhir-akhir ini. Hubungan keduanya dikabarkan sedang renggang. Menurutnya, Yuni saat itu langsung pergi karena harus mengantarkan anaknya untuk main bola. Sementara Raffi pergi makan bersama Olga dan Jessica Iskandar terlebih dahulu, baru kemudian pergi ke rumah Krisdayanti."Alhamdulillah, sejauh ini kami baik-baik saja," kilahnya.
Namun Raffi Ahmad, presenter dan personel BBB itu buru-buru menampik kabar kerenggangan hubungannya dengan kakak Krisdayanti itu. Raffi mengatakan, kabar itu hanyalah "kabar burung".
"Itu karena kemarin (15 Oktober), saat aqiqahan anaknya KD (Krisdayanti), saya datang sendirian. Itu cuma selisih jalan saja," kata Raffi.
Baca Juga:
DUA sejoli Raffi Ahmad dan Yuni Shara jarang terlihat bersama akhir-akhir ini. Hubungan keduanya dikabarkan sedang renggang. Namun Raffi Ahmad, presenter
BERITA TERKAIT
- Bersama Jinan Laetitia, Dipha Barus Tuangkan Pengalaman Spiritual Lewat Batara
- Anak Nikita Mirzani Kabur dari Rumah Aman, Begini Kronologinya
- Baim Wong Ungkap Kerinduan kepada Sang Ayah
- Jalani Umrah Bareng Mahalini, Rizky Febian: Bismillah
- 3 Berita Artis Terheboh: Putri Nikita Mirzani Kabur, Film 1 Kakak 7 Ponakan Segera Tayang
- Lolly Sebut Nikita Mirzani Sebagai Ibu Durhaka, Waduh