Dijenguk Iwan Bule di RS, Ketua MPW PP Jabar Terharu dan Ucapkan Terima Kasih
Selasa, 18 Juli 2023 – 23:18 WIB
Dian Rahadian tampak terharu atas kepedulian tinggi yang dikedepankan oleh Iwan Bule, sehingga tak lupa ia menghaturkan rasa terima kasihnya kepada tokoh Jawa Barat tersebut.
Baca Juga:
Sebelum bergegas untuk melakukan aktivitas lainnya, Iwan Bule pun mendoakan agar Dian Rahadian segera lekas sembuh dan dapat beraktvitas seperti sedia kala.
"Semoga Allah menyembuhkanmu secepatnya, dengan kesembuhan yang tiada sakit selepasnya, sehingga dapat beraktfitas seperti sedia kala," pungkas tokoh Jawa Barat tersebut.(dkk/jpnn)
Mochamad Iriawan memiliki sifat altruisme yang merupakan sikap atau naluri untuk memperhatikan dan mengutamakan kepentingan serta kebaikan orang lain.
Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Perjalanan Hidup Jenderal Multitalenta Iwan Bule, dari Sepak Bola ke Pertamina
- Direksi dan Komisaris Pertamina Dirombak, Simon Gantikan Nicke Widyawati jadi Dirut
- Duet Simon Aloysius-Iwan Bule Dianggap Tepat Memegang Pertamina
- Akun Pribadi di Instagram Tiba-Tiba Dibekukan, Iwan Bule Kaget
- Iwan Bule dan Sejarah Awal Kontrak Panjang Shin Tae Yong di Timnas Indonesia
- Iwan Bule Soal Prabowo Diberi Pangkat Jenderal Kehormatan: Ini Puncak Pengabdiannya ke Negara