Dikabarkan Pecat Paulo Fonseca, AC Milan Tunjuk Penggantinya
Senin, 30 Desember 2024 – 11:33 WIB
Menurut Sky, Conceicao akan berada di Milan pada Senin untuk menandatangani kontrak barunya.
Romano melaporkan bahwa Conceicao menerima tawaran kontrak hingga Juni 2026. (antara/jpnn)
AC Milan dirumorkan memecat pelatih Paulo Fonseca dan posisinya akan digantikan oleh pelatih FC Porto.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Tidak bisa Bermain untuk Barcelona, Dani Olmo jadi Incaran Klub Besar Eropa
- Pecat Paulo Fonseca, AC Milan Tunjuk Sergio Conceicao jadi Pelatih
- AC Milan Gulung Real Madrid, Rekor Langka Tercipta
- Hasil Liga Champions: Banjir Kejutan
- Tijjani Reijnders Sumbang 1 Gol, AC Milan Lumat Real Madrid
- Ada Pesan dari Gelandang AC Milan untuk Timnas Indonesia